Raja Malaysia melakukan kunjungan kenegaraan di Vietnam .

Chia sẻ
(VOVworld) -  Pada  Kamis (5 September),  Raja Malaysia  Abdul Halim Mu’adzam Shah dan Permaisuri   telah tiba di kota Hanoi memulai kunjungan kenegaraan  di Vietnam dari 5-8 September atas undangan Presiden Vietnam, Truong Tan Sang.

(VOVworld) -  Pada  Kamis (5 September),  Raja Malaysia  Abdul Halim Mu’adzam Shah dan Permaisuri telah tiba di kota Hanoi memulai kunjungan kenegaraan  di Vietnam dari 5-8 September atas undangan Presiden Vietnam, Truong Tan Sang.

Raja  Malaysia  melakukan kunjungan  kenegaraan  di Vietnam . - ảnh 1

Raja Malaysia  Abdul Halim Mu’adzam Shah
(Foto: baomoi.com)


Kunjungan ini memanifestasikan penghargaan terhadap hubungan persahabatan dan kerjasama  di banyak bidang antara dua  negara, menandai  40 tahun penggalangan  hubungan diplomatik  dan  membahas  beberapa orientasi  besar dalam hubungan dua negaa  dalam waktu mendatang.  Kunjungan Raja  Malaysia  di Vietnam  bertujuan mendorong kerjasama bilateral antara Vietnam dan Malaysia, khususnya di bidang – bidang kunci seperti ekonomi, perdagangan, investasi,  ketenaga-kerjaan, mengarah ke  pembinaan  kemitraan strategis./.

Komentar