Palestina menyerukan kepada komunistas internasional supaya mencegah rencana pembangunan Israel di Jerusalem Timur

Chia sẻ
(VOVworld) – Pemerintah Palestina (PA), Senin (25/7) menyerukan kepada komunitas internasional supaya melakukan tindakan yang perlu untuk mencegah rencana pembangunan zona pemukiman baru kepada orang Yuhudi di Jerusalem Timur 

(VOVworld) – Pemerintah Palestina (PA), Senin (25/7) menyerukan kepada komunitas internasional supaya melakukan tindakan yang perlu untuk mencegah rencana pembangunan zona pemukiman baru kepada orang Yuhudi di Jerusalem Timur dan menginginkan agar Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) memaksa Israel supaya menghentikan memperluas zona-zona pemukiman.


Palestina menyerukan kepada komunistas internasional supaya mencegah rencana pembangunan Israel di Jerusalem Timur - ảnh 1
Palestina menyerukan kepada komunistas internasional supaya
mencegah rencana pembangunan Israel di Jerusalem Timur
(Foto : Kantor berita Vietnam)

Ketika berbicara setelah Dewan kota Jerusalam mengajukan keputusan untuk membangun 770 rumah baru di kawasan Gilo di “perbatasan hijau”, Sekretaris Jenderal (Sekjen ) Organisasi Pembebasan Palestina (PLO), Saeb Erekat menyatakan bahwa “Ini merupakan kesempatan bagi komunitas internasional untuk memanifestasikan komitmen dengan solusi dua negara dan melakukan semua tindakan yang perlu untuk memaksa Israel supaya menghentikan sepenuhnya pembangunan zona-zona pemukiman di wilayah-wilayah pendudukan milik Palestina. Kami telah meminta kepada Mesir dan pemimpin negara-negara Arab supaya mengadakan sidang darurat dari kelompok perempatan Arab untuk menyampaikan resolusi kepada DK PBB guna memaksa Israel menghentikan pemperluasan zona-zona pemukiman”. Israel menyatakan bahwa Jerusalem merupakan ibukota bersama dalam semua permufakatan tentang status terakhir dengan Palestina tentang solusi dua negara, oleh karena itu, Israel berhak membangun rumah-rumah untuk  orang Yahudi di semua kawasan di Jerusalem.

Komentar