Memperkuat kerjasama Vietnam- AS di bidang pertanian

Chia sẻ
(VOVworld) – Pada Kamis sore (29 Januari) di kota Hanoi, Menteri Pertanian dan Pengembangan Pedesaan Vietnam, Cao Duc Phat menerima Jason Foley, Wakil Presiden Badan Pengembangan Internasional Amerika Serikat (USAID) urusan kawasan Asia-Pasifik. 

(VOVworld) – Pada Kamis sore (29 Januari) di kota Hanoi, Menteri Pertanian dan Pengembangan Pedesaan Vietnam, Cao Duc Phat menerima Jason Foley, Wakil Presiden Badan Pengembangan Internasional Amerika Serikat (USAID) urusan kawasan Asia-Pasifik. 

Memperkuat kerjasama Vietnam- AS di bidang pertanian - ảnh 1
Upacara penandatanganan MoU tersebut
(Foto : VOV) 

Pada pertemuan ini, dua fihak telah bertukar informasi dan berbahas tentang usaha mendorong kerjasama di bidang pertanian, berfokus pada bidang-bidang seperti : perubahan iklim, flu burung, mitigasi bencana alam, keaneka-ragaman hayati, bioteknologi...

Setelah pertemuan ini, dua fihak menandatangani “MoU antara USAID dan Kementerian Pertanian dan Pengembangan Pedesaan Vietnam tentang kemitraan penyusunan dan penerapan semua prinsip Sistem kekomandoan ketika terjadi insiden di Vietnam”./.  

Komentar