Kerjasama antara Kejaksaan Agung Rakyat Vietnam dan Lembaga Kejaksaan Kamboja

Chia sẻ
(VOVworld) – Delegasi tingkat tinggi Kejaksaan Rakyat Agung Vietnam yang dikepalai Jaksa Agung Nguyen Hoa Binh telah mekakukan kunjungan kerja di Kamboja dari 20 sampai 21 Desember. Kunjungan ini bertujuan memperkuat kerjasama antara instansi kejaksaan dua negara, bersamaan itu turut memperkuat persahabatan antara dua negara Kamboja-Vietnam. 
(VOVworld) – Delegasi tingkat tinggi Kejaksaan Rakyat Agung Vietnam yang dikepalai Jaksa Agung Nguyen Hoa Binh telah mekakukan kunjungan kerja di Kamboja dari 20 sampai 21 Desember. Kunjungan ini bertujuan memperkuat kerjasama antara instansi kejaksaan dua negara, bersamaan itu turut memperkuat persahabatan antara dua negara Kamboja-Vietnam.

Kerjasama antara Kejaksaan Agung Rakyat Vietnam dan Lembaga Kejaksaan Kamboja - ảnh 1
Jaksa Agung Nguyen Hoa Binh mengepalai delegasi 
Kejaksaan Rakyat Agung Vietnam mekakukan kunjungan kerja di Kamboja
(Foto: vietnamplus.vn)

Pada Jumat sore (21 Desember), Deputi Perdana Menteri (PM) Pemerintah Kerajaan Kamboja, Menteri Kantor Dewan Menteri, merangkap Ketua Dewan Reformasi Hukum dan Hukum Kambodia, Sok An menerima delegasi Kejaksaan Rakyat  Agung Vietnam.

Deputi PM Sok An mengatakan bahwa dengan bantuan yang efektif dari Vietnam dan negara-negara lain, instansi hukum, pengadilan dan kejaksaan Kamboja telah diperkokoh semakin menjadi baik dengan sistim baik tingkat sentral maupun tingkat daerah, pekerjaan pendidikan dan kerjasama internasioal juga diperhatikan./.

Komentar