Dubes Vietnam di India, Pham Sanh Chau (keempat, dari kiri) dan para Dubes ASEAN (Foto: baoquocte) |
Ketika berbicara di depan upacara pengumuman itu, Menteri Sumber Daya Manusia India, Ramesh Pokhriyal Nishank memberitahukan bahwa 1.000 beasiswa ini memainkan peranan penting dalam memperkokoh hubungan antara India dan negara-negara ASEAN. Ini merupakan sebagian dalam komitmen memperkuat hubungan akademik dengan negara-negara Asia Timur yang telah dikeluarkan oleh Perdana Menteri Narendra Modi pada tahun lalu.
Menurut Pemerintah India, beasiswa itu akan mengeluarkan semua biaya kuliah biaya dan hidup dalam waktu maksimal 5 tahun dari program tingkat doktoral.