Forum Pangan Dunia 2022 Menyerap Partisipasi dan Menjunjung Tinggi Peranan Kaum Muda

Chia sẻ
(VOVWORLD) - Forum Pangan Dunia (WFF) 2022 dibuka pada Selasa (17 Oktober), di Markas Besar Organisasi Pangan dan Pertanian Perserikatan Bangsa-Bangsa (FAO) di Roma, Ibukota Italia, menyerap perhatian kalangan muda global.

Dengan tema: “Rezim makan sehat. Planet sehat”, forum tersebut berlangsung selama lima hari, merupakan kesempatan bagi para pemuda untuk bersama-sama berbagi pendapat tentang solusi terbaik bagi krisis pangan yang semakin menjadi lebih serius di dunia, melalui inovasi kreatif dan teknologi.

Yang hadir dalam WFF ada Forum Pemuda global WFF, Forum Ilmu Pengetahuan dan Inovasi FAO dan Forum Investasi FAO. Event tersebut menuju ke target mendorong dialog antara para pemuda, petani, penyusun kebijakan, para ilmuwan di bidang pertanian dan para investor tentang tantangan-tantangan pangan global.

Komentar