Deputi PM Vuong Dinh Hue membimbing orientasi pengembangan Provinsi Dac Lak

Chia sẻ
(VOVWORLD) - Deputi Perdana Menteri (PM) Vietnam, Vuong Dinh Hue dan para pemimpin semua kementerian, instansi pusat, pada Minggu pagi (15 September), telah membimbing temu kerja dengan pemimpin Provinsi Dac Lak tentang situasi pengembangan sosial-ekonomi dan pelaksanaan resolusi-resolusi Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (KS PKV) dan Pemerintah tentang usaha membangun pedesaaan baru dan ekonomi kolektif serta membenahi, membarui dan mengembangkan pertaniaan dan kehutanan negara. 
Deputi PM Vuong Dinh Hue membimbing orientasi pengembangan Provinsi Dac Lak - ảnh 1 Deputi PM Vuong Dinh Hue membimbing orientasi mengembangkan Provinsi Dak Lak (Foto: baohomnay.net)

 Ketika berbicara di depan temu kerja ini, Deputi PM Vuong Dinh Hue mengatakan bahwa pekerjaan membenahi, membarui, mengembangkan dan meningkatkan hasil-guna perusahaan-perusahaan pertanian dan kehutanan yang diselesaikan provinsi Dak Lak mempunyai arti terhadap seluruh negeri dalam melaksanakan Resolusi nomor 30-NQ/TW dari Polit Biro KS PKV.

Tentang orientasi pengembangan Provinsi Dak Lak pada waktu mendatang, Deputi PM Vuong Dinh Hue mengatakan bahwa Provinsi Dak Lak adalah daerah “strategisnya strategi” dan harus menjadi Ibu Kota Provinsi Daerah Tay Nguyen berdasarkan pada keunggulan tentang produksi pertanian yang terkait dengan industri pengolahan, pariwisata dan konservasi kabudayaan tradisional.

Komentar