ASEAN Dorong Kesetaraan Gender, Perlindungan Hak Perempuan dan Anak-Anak

Chia sẻ
(VOVWORLD) - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak-Anak Indonesia, Bintang Puspayoga, wakil ASEAN, negara kepresidenan ASEAN tahun ini, menegaskan bahwa ASEAN ingin memperkuat kerja sama dengan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) guna mencapai kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan dan anak-anak perempuan.
ASEAN Dorong Kesetaraan Gender, Perlindungan Hak Perempuan dan Anak-Anak - ảnh 1Wanita Indonesia (Foto: Xinhua / VNA)

Pada Rabu (8 Maret), ketika berbicara pada persidangan tahunan ke-67 Komisi Posisi Perempuan (CSW) yang berlangsung di New York, Amerika Serikat, dari 6-17 Maret, Bintang Puspayoga memberitahukan bahwa ASEAN menyambut baik persidangan tahunan ke-67 CSW dengan tema: “Inovasi dan perubahan teknologi dan pendidikan dalam era digital guna mencapai kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan dan anak-anak perempuan”. Menurut dia, persidangan CSW merupakan kesempatan untuk berbagi kemajuan-kemajuan dan tantangan dalam mencapai kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan dan anak-anak perempuan dalam era digital.

Komentar