Penasehat Keamanan Nasional AS, John Bolton (Foto: AFP/VNA) |
Dia menekankan bahwa Inggris akan menjadi prioritas utama untuk menandatangani permufakatan dagang dan memberitahukan bahwa permufakatan-permufakatan ini bisa ditandatangani menurut masing-masing bidang terpisah, di antaranya permufakatan di bidang produksi akan ditandatangani pertama. Dia menegaskan bahwa satu permufakatan bilateral atau serentetan permufakatan “akan dilakukan secara sangat cepat dan terus-terang”.
Penasehat Keamanan Nasional AS, John Bolton juga memberitahukan bahwa permufakatan-permufakatan tentang jasa keuangan dan pertanian akan bukan dokumen-dokumen yang ditandatangani pertama oleh dua negara. Dia juga menekankan bahwa kedua partai politik besar AS di Kongres mendukung pengesahan permufakatan-permufakatan dagang dengan Inggris yang cepat.