Aljazair mengangkat pemerintah sementara

Chia sẻ

(VOVWORLD) - Presiden Aljazair, Abdelaziz Bouteflika, pada Minggu (31/3), telah mengangkat kabinet pemerintah baru yang dipimpin oleh Perdana Menteri (PM) Noureddine Bedoui untuk menyelenggarakan tahap transisi untuk membantu negara Afrika Utara lepas dari krisis politik sekarang.

Kabinet pemerintah baru mempunyai 27 menteri, di antarany ada 6 orang (tiga perempuan) yang pernah memangku posisi-posisi dalam pemerintah Pimpinan PM Noureddine Bedoui.

Komentar