Layang-layang dengan bermacam ukuran, bentuk dan warna secara bergilir terbang di udara dan menari-nari menurut irama musik.
Para artisan mempertunjukkan dan memperkenalkan 300 layang-layang tradisional dan modern.
Para artisan Vietnam sedang melakukan persiapan bagi pagelaran tersebut.
Artisan Selandia Baru. Festival Layang-layang Internasional Quang Nam 2017 dihadiri oleh 22 artisan asal negeri-negeri Kanada, Jepang, Republik Korea, Tiongkok, Malaysia, Taiwan (Tiongkok), Indonesia, Thailand, Selandia Baru.
Artisan Republik Korea
Dua artisan Taiwan (Tiongkok)
Artisan di kelub layang-layang kota Ho Chi Minh mempertunjukkan acara unik.
Acara pagelaran-nya menyerap banyak pengunjung untuk menonton dan mencari-cari tentang cara memainkan layang-layang olahraga ini.
Festival Lyang-lyang Internasional Quang Nam 2017 juga merupakan tema yang dicipta oleh banyak fotografer.
Layang-layang dengan bermacam-macam warna yang terbang di udara Tam Thanh tidak hanya menyerap anak-anak saja, melainkan juga orang-orang dewasa untuk dengan antusias menikmatinya.
Festival Layang-layang Internasional Quang Nam 2017 juga merupakan kesempatan untuk menyosialisasikan seni memainkan layang-layang Vietnam dan negeri-negeri yang lain di dunia kepada para wisdom dan wisman.