Vietnam menyosialisasikan pariwisata di Indonesia

Chia sẻ
(VOVworld) – Pada Kamis (6 Agustus), Direktorat Jenderal Pariwisata Vietnam berkoordinasi dengan Kedutaan Besar Vietnam di Indonesia dan Perusahaan Umum Penerbangan Vietnam mengadakan Program “Roadshow” guna memperkenalkan pariwisata Vietnam di Jakarta. 
(VOVworld) – Pada Kamis (6 Agustus), Direktorat Jenderal Pariwisata Vietnam berkoordinasi dengan Kedutaan Besar Vietnam di Indonesia dan Perusahaan Umum Penerbangan Vietnam mengadakan Program “Roadshow” guna memperkenalkan pariwisata Vietnam di Jakarta. Aktivitas ini bertujuan menyosialisasikan citra negeri, orang, kebudayaan dan produk-produk wisata Vietnam kepada rakyat Indonesia; bersamaan itu menciptakan kesempatan bagi badan-badan usaha wisata dua negara untuk bertemu dan mengusahakan kesempatan kerjasama dan bisnis.

Vietnam menyosialisasikan pariwisata di Indonesia - ảnh 1
Badan usaha dua negara bertemu dan bertukar informasi 
Foto: vietnamplus.vn

Ketika berbicara di depan program tersebut, Nguyen Quoc Hung, Wakil Direktor Jenderal Pariwisata Vietnam menegaskan bahwa pariwisata Vietnam selalu menyambut wisatawan mancanegara dan Indonesia, bersamaan itu berkomitmen akan memberikan jasa-jasa dan produk wisata yang berkualitas terbaik, memenuhi kebutuhan wisatawan, menciptakan syarat sebaik-baiknya bagi badan usaha wisata dan perjalanan dua negara untuk melakukan kerjasama dan bisnis secara berhasil-guna.

Komentar