Vietnam menargetkan nilai ekspor perikanan tahun 2017 mencapai 7,5 miliar dolar Amerika Serikat

Chia sẻ
(VOVworld) – Nilai ekspor perikanan seluruh negeri  Vietnam, pada tahun ini. akan mempunyai banyak prospek, pertumbuhan akan naik 5% dan diprakirakan mencapai 7,5 miliar dolar Amerika Serikat.
(VOVworld) – Menurut Asosiasi Pengolahan dan Ekspor Perikanan Vietnam, nilai ekspor perikanan seluruh negeri Vietnam,  pada tahun ini, akan mempunyai banyak prospek, pertumbuhan akan naik 5% dan diprakirakan mencapai 7,5 miliar dolar Amerika Serikat. Salah satu jenis komoditas yang mencapai omzet tinggi dari ekspor yaitu udang windu.



Vietnam menargetkan nilai ekspor perikanan tahun 2017 mencapai 7,5 miliar dolar Amerika Serikat - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto: VOV)


Untuk meningkatkan nilai ekspor udang, Vu Duyen Hai, Wakil Kepala Direktorat Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dan Kerjasama Internasional (Direktorat Jenderal Perikanan, Kementerian Pertanian dan Pengembangan Pedesaan Vietnam) memberitahukan bahwa cabang perikanan akan menjalankan perancangan-perancangan untuk mengembangkan cabang budidaya udang yangs sesuai, mengubah struktur dan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk mencapai hasil-guna yang berkesinambungan.

Komentar