Vietnam akan menjadi pasar penerbangan yang baru muncul No.3 besarnya di dunia

Chia sẻ
(VOVworld) - Begitulah penilaian Koran Singapura “Gabungan Pagi”  edisinya pada 23 Oktober.  Koran ini memberitakan:  kebutuhan wisata  penerbangan domestik  Vietnam pada tahun 2013 telah meningkat dengan laju dua digit, memberikan peluang perdagangan besar kepada perusahaan-perusahaan produksi pesawat terbang  seperti Boeing dan  Airbus. 
(VOVworld) - Begitulah penilaian Koran Singapura “Gabungan Pagi”  edisinya pada 23 Oktober.  Koran ini memberitakan: kebutuhan wisata penerbangan domestik Vietnam pada tahun 2013 telah meningkat dengan laju dua digit, memberikan peluang perdagangan besar kepada perusahaan-perusahaan produksi pesawat terbang seperti Boeing dan Airbus. Selama beberapa tahun belakangan ini, pasar penerbangan Vietnam berkembang secara eksplosif  dan menyerap  perhatian dari semua pihak. Asosiasi  Transportasi Penerbangan Internasional memprakirakan bahwa pada tahun 2014, Vietnam akan menjadi pasar pengangkutan barang dan penumpang  yang berkembang  cepat ke-3 di dunia (hanya dibelakang Tiongkok dan Brasil).

Vietnam akan menjadi  pasar penerbangan yang  baru muncul No.3  besarnya  di dunia - ảnh 1
Ilustrasi 
(Foto: giaoduc.net.vn)

Juga menurut koran tersebut, perkembangan cepat dari pasar  penerbangan Vietnam merupakan  “obat perangsang” bagi  perekonomian Vietnam. Dengan laju pertumbuhan  sekarang,  pasar penerbangan akan memberikan sumber barang dan sumber penumpang raksasa, menciptakan ancang-ancang perkembangan bagi aktivitas ekonomi, perdagangan dan pariwisata Vietnam./. 

Komentar