Presiden Mesir, Abdel Fattah El-Sisi (Foto: VNA) |
Dekrit ini menentukan bahwa Dewan Eksekutif NEC akan meliputi 10 anggota yang dikepalai Wakil Ketua Mahkamah, Lashin Ibrahim.
Tanggung jawab NEC meliputi: mempersiapkan daftar pemilih nasional, menetapkan tempat-tempat pemilihan, menyusun prinsip-prinsip kampanye pemilihan dan prinsip memobilisasi bantuan dari para calon pemilihan, mengawasi aktivitas media, menciptakan kemudahan untuk aktivitas pemilihan dan memberitahukan hasil pemilihan terakhir.
Dalam satu pernyataan pada Selasa (10/10), kepala Komisi Pemilihan Nasional Ibrahim memberitahukan bahwa para anggota NEC akan melakukan rapat pada Rabu (11/10) untuk memilih Direktur Eksekutif Komisi ini.