Perusahaan Mossack Fonsesa menyatakan akan mengajukan tindakan hukum terhadap ICIJ

Chia sẻ
(VOVworld) – Perusahaan Hukum Mossack Fonsesa, Selasa (10/5) menyatakan akan mengajukan tindakan hukum terhadap Asosiasi Wartawan Investigasi Internasional (ICIJ) setelah asosiasi ini memuat dokumen tentang perusahaan-perusahaan cangkang yang berada dalam skandal ini. 
(VOVworld) – Perusahaan Hukum Mossack Fonsesa, Selasa (10/5) menyatakan akan mengajukan tindakan hukum terhadap Asosiasi Wartawan Investigasi Internasional (ICIJ) setelah asosiasi ini memuat dokumen tentang perusahaan-perusahaan cangkang yang berada dalam skandal ini. Dalam pernyataannya, Mossack Fonseca menekankan telah pernah meminta kepada ICIJ supaya menghentikan menterbukakan informasi yang dicuri dalam satu serangan internet.  Perusahaan ini menekankan semua data tersebut sedang dimiliki secara ilegal dan semua data telah error. Pertanyaan tersebut diajukan sehari setelah ICIJ memuat di internet sebagian data rahasia dalam skandal tersebut, terdiri dari informasi tentang 200.000 maujud asing yang dibentuk dan ditatalaksanakan oleh perusahaan Mossack Fonseca.

Komentar