Nilai perdagangan bilateral Kanada-Vietnam meningkat kuat selama 9 bulan awal tahun 2015

Chia sẻ
(VOVworld) - Menurut Badan Statistik Kanada (Statistic Canada), total nilai perdagangan bilateral Kanada dan Vietnam sampai dengan 9/2015 mencapai kira-kira 2,8 miliar dolar Amerika Serikat, meningkat kuat terbanding dengan masa yang sama tahun lalu.

(VOVworld) - Menurut Badan Statistik Kanada (Statistic Canada), total nilai perdagangan bilateral Kanada dan Vietnam sampai dengan 9/2015 mencapai kira-kira 2,8 miliar dolar Amerika Serikat, meningkat kuat terbanding dengan masa yang sama tahun lalu. Selama 9 bulan awal tahun 2015 ini,  ekspor Vietnam  ke Kanada mencapai kira-kira 2,4 miliar dolar Amerika Serikat, meningkat 31 persen lebih terbanding dengan tahun 2014.

Nilai perdagangan bilateral Kanada-Vietnam meningkat  kuat selama 9 bulan awal tahun 2015 - ảnh 1
Pengolanan kacang mete ekspor di provinsi Binh Duong (Ilustrasi)
(Foto: Kantor Berita Vietnam).

Berbagai jenis barang ekspor  pokok Vietnam  ke Kanada ialah  barang dari kayu,  barang tekstil dan produk tekstil,  alas kaki,  hasil perikanan, mesin cetak bermacam jenis, kabel listrik, telepon, peralatan telekomunikasi, kopi,  kacang mete  dan lain-lain….Sementara itu, Kanada mengekspor ke Vietnam bermacam jenis barang seperti pupuk,  hasil perikanan, besi bermacam jenis, farmasi dan lain-lain.


Komentar