Tempat kejadian satu serangan di gereja Tantan di Mesir (Foto: AFP / VNA)
|
Perintah situasi darurat dikenakan oleh Pemerintah Mesir untuk pertama kalinya pada bulan April 2017 setelah terjadi dua serangan bom terhadap masjid sehingga menewaskan sedikitnya 45 orang. Organisasi IS menyatakan melakukan serangan-serangan ini. Selama ini, para anasir IS memperkuat serangan terhadap kawasan Sinai Utara, sehingga menewaskan ratusan serdadu dan polisi negara ini. IS juga melakukan serangan terhadap warga sipil.