(Ilustrasi : internet) |
Minagawa Mamiko, Penasehat senior dari Program relawan kerjasama luar negeri Jepang (JOVC) dari JICA mengatakan bahwa : Sejak membuka kantor perwakilan di Vietnam pada tahun 1995 telah mendapat 420 relawan Jepang yang dikirim oleh JICA ke banyak propinsi dan kota di Vietnam untuk memberikan bantuan di bidang-bidang kesehatan, pendidikan, pertanian dan industri penunjang. Sampai sekarang, kota Can Tho telah menerima lebih dari 30 relawan, paling banyak di Daerah dataran rendah sungai Mekong. Pada tahun 2017, JICA akan terus mengirim relawan untuk memberikan bantuan kepada kota Can Tho di bidang olahraga dan kesehatan.