Memberikan Bintang dari Presiden Vietnam kepada para perseorangan Republik Demokrasi Rakyat Laos

Chia sẻ
(VOVWORLD) - Sehubungan dengan peringatan ultah ke-55 Hari penggalangan hubungan diplomatik Vietnam-Laos, ultah ke-40 Penandatanganan Traktat Persahabatan dan Kerjasama Vietnam-Laos, di Pusat Konferensi propinsi Son La, Rabu sore (5/7), telah berlangsung upacara pemberian Bintang dari Presiden Republik Sosialis Vietnam kepada para perseorangan Republik Demokrasi Rakyat  Laos. 
Memberikan Bintang dari Presiden Vietnam kepada para perseorangan Republik Demokrasi Rakyat  Laos - ảnh 1Ketua MN Vietnam, Ibu Nguyen Thi Kim Ngan (tengah)  di upacara tersebut. (Foto: vov.vn)

Yang menghadiri upacara ini ada Ketua Majelis Nasional Vietnam, Ibu Nguyen Thi Kim Ngan dan Ketua Parlemen Laos, Ibu Pany Yathotou.

Bintang tersebut diberikan kepada para perseorangan yang telah memberikan banyak sumbangan aktif untuk memperkokoh dan memperkuat hubungan tradisional, solidaritas instimewa dan kerjasama komprehensif antara dua negara Vietnam dan Laos.

Ada 11 perseorangan yang mendapat Bintang Merdeka kelas dua, 74 perseorangan mendapat Bintang Merdeka kelas tiga  dan tiga perseorangan yang lain mendapat Bintang Jasa Kerja kelas pertama . 

Komentar