Melampaui 1000 Standar IATA, Bamboo Airways Mencapai Sertifikat IOSA

Chia sẻ
(VOVWORLD) - Maskapai Penerbangan Bamboo Airways, pada Kamis malam (26/12), memberitahukan bahwa maskapai ini baru saja mencapai Sertifikat Pemeriksaan Keselamatan Operasional  (IOSA) dari Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional (IATA) hanya setelah hampir setahun beraktivitas dengan penerbangan komersial.
Melampaui  1000 Standar IATA, Bamboo Airways Mencapai Sertifikat IOSA - ảnh 1Acara penerimaan pesawat Boeing 787-9 Dreamliner dari maskapai penerbangan Bamboo Airways 

Menurut rencana, IATA akan memberikan Sertifikat tersebut kepada Bamboo Airways di Kota Hanoi pada 3/1/2020. Sertifikat IOSA dinilai sebagai sertifikat paling penting tentang keselamatan penerbangan, hanya ada sekitar 16% maskapai-maskapai penerbangan di dunia yang mendapatkannya. Pemeriksaan standar IOSA dilaksanakan setiap dua tahun sekali, meliputi kira-kira 1.000 standar yang sangat ketat.

Komentar