Menurut MSF, dua sampan ini yang membawa banyak orang yang hampir semuanya adalah orang Afrika. telah meninggalkan pantai Libia pada tanggal 1 Septemberi Para saksi mata memberitahukan: Setelah meninggalkan pelabuhan laut Libia, satu sampan telah rusak motornya, satu sampan sisanya menggembos. Meski kekuatan pertolongan Eropa mendekati tempat kejadian, namun orang-orang migran harus tenggelam di bawah permukaan air selama berjam-jam dan ada orang yang telah tewas. Orang-orang yang selamat dari maut telah dibawa ke pelabuhan Khoms, Libia pada tanggal 2 September ini dan dikirim ke pusat-pusat penahanan dari pemerintah Libia.