Malaysia berbagi pengalaman dengan Vietnam dalam merawat kesehatan

Chia sẻ
(VOVworld) – Pada Sabtu (31 Oktober), di kota Hanoi, Dewan Pariwisata Kesehatan Malaysia (MHTC) dan Perusahaan Insmart mengadakan lokakarya kesehatan di kota Hanoi dengan dihadiri dua pakar kesehatan papan atas Malaysia, Doktor Chin Sze Piaw dan Doktor Yap Swee Hien.
Malaysia berbagi pengalaman dengan Vietnam dalam merawat kesehatan - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto: baomoi.com)
(VOVworld) – Pada Sabtu (31 Oktober), di kota Hanoi, Dewan Pariwisata Kesehatan Malaysia (MHTC) dan Perusahaan Insmart mengadakan lokakarya kesehatan di kota Hanoi dengan dihadiri dua pakar kesehatan papan atas Malaysia, Doktor Chin Sze Piaw dan Doktor Yap Swee Hien. Mereka memperkenalkan kepada warga Vietnam tentang terapi sel punca – cara pengobatan yang mutakhir terhadap penyakit-penyakit kardiovaskuler yang sedang diterapkan di Malaysia; memperkenalkan prestasi-prestasi yang dicapai instansi kesehatan Malaysia selama ini; bersamaan itu memperkenalkan jasa-jasa kesehatan yang berkualitas. Pada tahun 2014, Malaysia diakui sebagai salah satu destinasi papan atas tentang jasa wisata perawatan kesehatan di kawasan, dengan lebih dari 880.000 wisatawan dari seluruh dunia.

Komentar