Kota Ho Chi Minh melakukan pertemuan sehubungan dengan peringatan ulang tahun ke-60 Kemenangan Dien Bien Phu

Chia sẻ
(VOVworld) – Pada Minggu pagi (4 Mei), Badan Penghubung Tradisi Prajurit Dien Bien Phu di kota Ho Chi Minh mengadakan pertemuan sehubungan dengan peringatan ulang tahun ke-60 Kemenangan yang Bersejarah Dien Bien Phu. 

(VOVworld) – Pada Minggu pagi (4 Mei), Badan Penghubung Tradisi Prajurit Dien Bien Phu di kota Ho Chi Minh mengadakan pertemuan sehubungan dengan peringatan ulang tahun ke-60 Kemenangan yang Bersejarah Dien Bien Phu.

Kota Ho Chi Minh melakukan pertemuan sehubungan dengan peringatan ulang tahun ke-60 Kemenangan Dien Bien Phu - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto: citinews.net)

Yang menghadiri pertemuan ini ada Le Hoang Quan, Anggota Komite Sentral Partai Komunis Vietnam, Ketua Komite Rakyat kota Ho Chi Minh dan generasi-genersi veteran perang dan  mantan pemuda pembidas Dien Bien Phu. Ini merupakan kesempatan bagi para prajurit dulu melakukan pertemuan, bersama-sama membeberkan kembali memori tentang masa muda yang bersemangat dan penggalan jalan serta pengorbanan yang mereka tempuh. Pada tahun 1994, Badan tersebut dibentuk dengan lebih dari 400 anggota yang adalah para jenderal, perwira dan veteran perang. Selama bertahun-tahun ini, untuk mengembangkan semangat Kemenangan Dien Bien Phu, para veteran perang, mantan pemuda pembidas Dien Bien telah mengadakan banyak aktivitas amal di kota Ho Chi Minh dan provinsi-provinsi di sekitarnya, terus turut membangun Partai, pemerintahan basis dan menjadi contoh teladan yang cerah bagi keluarga dan anak, cucu serta masyarakat./.

Komentar