Konferensi Nasional Permusyawaratan Politik Rakyat Tiongkok dibuka

Chia sẻ

(VOVworld) – Komite Nasional Konferensi Nasional Permusyawaratan Politik Rakyat Tiongkok membuka sidang pleno tahunan ke-5 angkatan ke-12.



(VOVworld) – Komite Nasional Konferensi Nasional Permusyawaratan Politik Rakyat Tiongkok membuka sidang pleno tahunan ke-5 angkatan ke-12.


Konferensi Nasional Permusyawaratan Politik Rakyat Tiongkok dibuka - ảnh 1
Panorama konferensi
(Foto: vov.vn)

Konferensi ini akan berlangsung dalam waktu 10 hari. Pada konferensi ini, para utusan melakukan permusyawaratan, mengeluarkan pendapat dan rekomendasi terhadap keputusan-keputusan penting terhadap rencana pengembangan sosial-ekonomi Tiongkok, memberikan sumbangan pendapat terhadap Parlemen dan Pemerintah Tiongkok mengenai masalah-masalah besar yang bersangkutan dengan semua bidang politik, ekonomi dan kehidupan sosial Tiongkok. Semua isi yang bersangkutan dengan semua segi politik dan sosial-ekonomi Tiongkok yang dikeluarkan pada sidang ini menyerap perhatian khusus dari opini umum Tiongkok maupun opini umum internasional pada latar belakang ekonomi Tiongkok sedang menghadapi banyak kesulitan dan tantangan, laju pertumbuhan sedang berada dalam taraf yang paling rendah selama lebih dari 20 tahun ini.

Komentar