Jenderal AS memperingatkan bahwa banyak anasir Taliban masuk IS di Afghanistan

Chia sẻ
(VOVworld) - Jenderal John Campbell, Panglima Pasukan koalisi Amerika Serikat (AS) dan NATO di Afghanistan menekankan bahwa para anasir ini “tidak mampu melakukan serangan terhadap Eropa atau AS saat ini, tapi itu adalah apa ingin mereka lakukan”. 
(VOVoworld) – Jenderal John Camphell, Panglima Pasukan koalisi Amerika Serikat (AS) dan NATO di Afghanistan, dalam pernyataan-nya, Selasa (15/12), memberitahukan bahwa semakin ada banyak milisi dari Suriah dan Irak yang masuk cabang IS di Afghansitan dengan target membentuk satu pangkalan di Jalalabad Timur, provinsi Nangarhar, di perbatasan dengan Pakistan.

Jenderal AS memperingatkan bahwa banyak anasir Taliban masuk IS di Afghanistan - ảnh 1
Para milisi Taliban 
(Foto: baomoi.com)

Para milisi ini pernah beraktivitas di beberapa provinsi di Afghanistan Tenggara, pada pokoknya adalah para anasir Taliban keturunan Afghanistan dan Pakistan yang tidak merasa puas dengan para pemimpin pasukan Taliban. Jenderal John Campbell menekankan bahwa para anasir ini “tidak mampu melakukan serangan terhadap Eropa atau AS saat ini, tapi itu adalah apa ingin mereka lakukan”.

Pada hari yang sama, Kementerian Pertahanan AS juga memperingatkan situasi kekerasan yang meningkat di Afghanistan, bersamaan itu menegaskan bahwa pengurangan secara berangsur-angur peranan militer AS di negara Asia Barat Daya ini telah menimbulkan kebangkitan kaum pembangkang Taliban”.

Komentar