Inggris untuk pertama kalinya melakukan serangan udara terhadap IS di Irak

Chia sẻ
(VOVworld) – Perdana Menteri (PM) Inggris, David Cameron, pada Senin (7 September) memberitahukan bahwa satu pesawat terbang tanpa pilot dari Angkatan Udara Kerajaan Inggris (RAF) telah membasmi 3 anasir dari kelompok yang menamakan diri sebagai “Negara Islam” (IS) di Suriah, diantaranya ada dua orang Inggris, pada 21 Agustus lalu. 
(VOVworld) – Perdana Menteri (PM) Inggris, David Cameron, pada Senin (7 September) memberitahukan bahwa satu pesawat terbang tanpa pilot dari Angkatan Udara Kerajaan Inggris (RAF) telah membasmi 3 anasir dari kelompok yang menamakan diri sebagai “Negara Islam” (IS) di Suriah, diantaranya ada dua orang Inggris, pada 21 Agustus lalu.

Inggris untuk pertama kalinya melakukan serangan udara terhadap IS di Irak - ảnh 1
PM Inggris, David Cameron
Foto: dantri.com.vn

Ini untuk pertama kalinya Inggris melakukan serangan udara terhadap IS di Suriah. Ketika berbicara di depan Parleman Inggris, PM David Cameron membenarkan bahwa serangan udara yang dilakukan pada 21 Agustus lalu menyasar pada sasaran-sasaran kongkrit. Diantara para milisi yang dibasmi, ada Reyaad Khan, 21 tahun, masuk IS pada tahun 2013 dan sedang berencana melakukan serangan teror di Inggris. PM David Cameron menekankan bahwa serangan tersebut merupakan “tindakan bela diri yang sah” ketika Inggris menemukan ancaman-ancaman teror terhadap keamanan negara.

Komentar