Gubernur Bank Sentral Inggris mempersiapkan perundingan tentang Brexit

Chia sẻ
(VOVworld) – Gubernur Bank Sentral Inggris (BoE), Mark Carney, Senin (31/10) menyatakan bahwa dia akan memperpanjang kontrak kerja 1 tahun lagi sampai tahun 2019 untuk menjamin proses transisi sesuai dengan urutan ketika membawa Inggris keluar dari Uni Eropa (Brexit).

(VOVworld) – Gubernur Bank Sentral Inggris (BoE), Mark Carney, Senin (31/10) menyatakan bahwa dia akan memperpanjang kontrak kerja 1 tahun lagi sampai tahun 2019 untuk menjamin proses transisi sesuai dengan urutan ketika membawa Inggris keluar dari Uni Eropa (Brexit).


Gubernur Bank Sentral Inggris mempersiapkan perundingan tentang Brexit - ảnh 1
Gubernur Bank Sentral Inggris (BoE), Mark Carney
(Foto : baomoi.com)


Menurut rencana, Perdana Menteri Inggris, Theresa May akan mengaktifkan pasal 50 Konvensi Lisabon (prosedur resmi yang membawa Inggris keluar Uni Eropa) pada akhir Maret 2017, memulai proses perundingan yang direncanakan akan memakan waktu 2 tahun lagi tentang Brexit ini. Keputusan in akan memberikan syarat kepada Carnet untuk terus mengemudikan BoE melewati periode perundingan yang lengkap antara Inggris dan Uni Eropa.

Komentar