EU menambahkan daftar sanksi yang bersangkutan dengan krisis Ukraina

Chia sẻ
(VOVworld) – Semua sumber berita di Eropa pada Kamis (5 Februari) mengatakan bahwa Uni Eropa (EU) akan menambahkan 19 perseorangan, diantaranya ada 5 warga Rusia pada daftar sanksi yang bersangkutan dengan krisis di Ukraina, pada latar belakang peningkatan pertempuran antara tentara pemerintah Ukraina dan pasukan penuntut kemerdekaan di bagian Timur negara ini.

(VOVworld) – Semua sumber berita di Eropa pada Kamis (5 Februari) mengatakan bahwa Uni Eropa (EU) akan menambahkan 19 perseorangan, diantaranya ada 5 warga Rusia pada daftar sanksi yang bersangkutan dengan krisis di Ukraina, pada latar belakang peningkatan pertempuran antara tentara pemerintah Ukraina dan pasukan penuntut kemerdekaan di bagian Timur negara ini.

EU menambahkan daftar sanksi yang bersangkutan dengan krisis Ukraina - ảnh 1
EU menambahkan daftar sanksi yang bersangkutan dengan krisis Ukraina
(Foto : baomoi.com)

Menurut kantor berita AFP dari Perancis, 9 “maujud”, diantaranya 1 “maujud” dari Rusia juga akan dimasukan ke dalam daftar sanksi ini menurut kesepakatan para Menlu dari 28 negara anggota EU. Daftar ini pada pokoknya terdiri dari orang-orang yang memimpin pasukan penuntut kemerdekaan dituduh menghasut kekerasan di Ukraina Timur dan para perseorangan di Krimea./.

Komentar