CIA dituduh baru mempunyai penjara rahasia di Polandia

Chia sẻ
(VOVworld) – Mahkamah Hak Asasi Manusia Eropa (ECHR), pada Senin (29 Juli) sepakat mempelajari surat pengaduan yang diajukan Abu Zubaydah, seorang Palestina terhadap pada Pemerintah Polandia setelah dia menggugat pernah mengalami penyiksaan dan perlakuan buruk di satu penjara rahasia dari Badan Intelijen Pusat Amerika Serikat (CIA) di Polandia. 
(VOVworld) – Mahkamah Hak Asasi Manusia Eropa (ECHR), pada Senin (29 Juli) sepakat mempelajari surat pengaduan yang diajukan Abu Zubaydah, seorang Palestina terhadap pada Pemerintah Polandia setelah dia menggugat pernah mengalami penyiksaan dan perlakuan buruk di satu penjara rahasia dari Badan Intelijen Pusat Amerika Serikat (CIA) di Polandia.

Zubaydah menggugat bahwa dia ditahan secara illegal di satu basis dari jaringan penjara rahasia CIA di Polandia karena dicurigai bersangkutan dengan aktivitas-aktivitas dari jaringan teroris Al Qaeda. Abu Zubaydah memberitahukan bahwa dia dibawa ke satu penjara di Polandia pada Desember 2002 dan ditahan di situ sampai September 2003.

CIA dituduh baru mempunyai penjara rahasia di Polandia - ảnh 1
Jalan masuk ke satu bandara di Polandia Timur Laut
dimana dituduh mempunyai penjara rahasia CIA
(Foto: vietbao.vn)

Sebelumnya, Mahkamah ECHR juga mempelajari satu kasus pengaduan sama dari seorang yang bernama Rahim Al Nashiri  asal Arab Saudi. Orang ini menggugat bahwa dia ditangkap dan ditahan secara illegal di satu penjara CIA di Polandia pada waktu yang sama dengan kasus Abu Zubaydah. Sekarang Zubaydah dan Nashiri masih ditahan di penjara militer di Amerika Serikat di Teluk Guantanamo./.

Komentar