Konferensi pelatihan nasional tentang pekerjaan informasi luar negeri tahun 2018 di Kota Hanoi. ( Foto: internet) |
Pada waktu mendatang, pekerjaan informasi luar negeri akan berfokus menyosialisasikan prestasi-prestasi Tanah Air di bidang-bidang. Terhadap provinsi-provinsi perbatasan, memperhebat aktivitas-aktivitas menyelip informasi luar negeri dengan diplomatik rakyat, aktivitas-aktivitas promosi dagang dan investasi dan pariwisata untuk memperkuat hubungan solidaritas, persahabatan dan perkembangan bersama antara antar-provinsi perbatasan dengan negara-negara yang punya garis batas bersama.
Sekarang, aktivitas informasi luar negeri telah bersemarak. Semua daerah telah aktif memberikan informasi tentang laut, pulaudan delimitasi garis dan penancapan tonggak perbatasan; memperhebat sosialisasi tentang peristiwa-peristiwa informasi luar negeri yang menonjol. Banyak provinsi dan kota memperkuat informasi dengan bahasa asing, berinisiatif membuat program-program mempromosi dan menyosialisasikan potensi dan keunggulan daerah di kanal-kanal televisi, radio dan koran Pusat.