Belanda cepat melakukan pekerjaan identifikasi terhadap para korban dalam kasus pesawat terbang MH17

Chia sẻ
(VOVworld) – Kementerian Hukum Belanda, pada Sabtu (26 Juli) memberitahukan bahwa para ahli forensik telah bisa mengidentifikasi korban pertama dalam kasus pesawat terbang Boeing 777 yang berkode MH17 dari Malaysia Airlines yang jatuh Ukraina Timur pada 17 Juli lalu.
(VOVworld) – Kementerian Hukum Belanda, pada Sabtu (26 Juli) memberitahukan bahwa para ahli forensik telah bisa mengidentifikasi korban pertama dalam kasus pesawat terbang Boeing 777 yang berkode MH17 dari Malaysia Airlines yang jatuh Ukraina Timur pada 17 Juli lalu. Hasil identifikasi forensik menetapkan bahwa itulah seorang warga Belanda. Hasil ini telah diberitahukan kepada keluarga korban ini dan walikota dimana korban ini tinggal.

Belanda cepat melakukan pekerjaan identifikasi terhadap para korban dalam kasus pesawat terbang MH17 - ảnh 1
 Mengenangkan para korban dalam kasus pesawat terbang MH17
(Foto: baomoi.com)


Dalam satu perkembangan lain yang bersangkutan, pada Sabtu (26 Juli), Kementerian Luar Negeri Rusia menyatakan bahwa Amerika Serikat harus memikul sebagian tanggung jawab tentang bentrokan-bentrokan di Ukraina karena sokongan yang diberikan Washington kepada pemerintah Kiev. Kemlu Rusia memberitahukan bahwa AS terus mendorong Kiev menindas kuat gelombang kegusaran penduduk yang berbahasa Rusia di Ukraina. Menurut pernyataan, “Pemerintah pimpinan Presiden Barack Obama harus memikul sebagian tanggung jawab tentang bentrokan-bentrokan internal di Ukraina dan semua akibatnya”./

Komentar