Banjir di negara bagian Rio Grande do Sul, Brazil, tanggal 9/5/2024. (Foto: Xinhua / VNA) |
Pemerintah negara bagian tersebut telah memobilisasi 2,3 miliar USD untuk mengatasi akibat bencana alam di negara bagian ini. Sementara itu, Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden, pada akhir pekan lalu, mengatakan bahwa para pejabat pemerintah pimpinannya sedang menghubungi Pemerintah Brasil untuk memasok bantuan yang diperlukan.
Hujan lebat diprakirakan akan terus berlangsung di Brasil Selatan dan bisa membuat curah air di sungai-sungai naik dan meluap di tepiannya. Bagian negara Rio Grande du Sol terletak di wilayah geografis dengan karakteristik iklim tropis dan iklim daerah kutub. Oleh karena itu bisa mengalami hujan lebat dan kekeringan yang lama. Pola cuaca seperti ini semakin meningkat karena perubahan iklim.