Aktivitas-aktivitas kebudayaan yang khas diadakan untuk orang Vietnam di Republik Korea

Chia sẻ
(VOVworld) – Kamis sore (30/3) di kota Hanoi berlangsung jumpa pers untuk memperkanalkan Festival Vietnam-Republik Korea dengan nama “Kita adalah satu-we are together” yang akan diadakan di ibukota Seoul, Republik Korea pada 29/4. 
Aktivitas-aktivitas kebudayaan yang khas diadakan untuk orang Vietnam di Republik Korea - ảnh 1
Jumpa pers tersebut 
(Foto: VOV5)
(VOVworld) – Kamis sore (30/3) di kota Hanoi berlangsung jumpa pers untuk memperkanalkan Festival Vietnam-Republik Korea dengan nama “Kita adalah satu-We are together” yang akan diadakan di ibukota Seoul, Republik Korea pada 29/4.  Ini merupakan aktivitas untuk memperingati ultah ke-25 penggalangan hubungan diplomatik Vietnam-Republik Korea (22/12/1992-22/12/2017). Festival ini merupakan peristiwa kebudayaan yang berskala besar, isinya beraneka-ragam dan khas. Festival ini mengadakan aktivitias-aktivitas: permainan hiburan, kompetisi talenta dari diaspora Vietnam, Kompetisi dan acara penyampaian penghargaan Pameran foto persahabatan Vietnam-Republik Korea dan lain-lain. Khususnya, pada festival ini diadakan malam musik dengan tema “Kita adalah satu-we are together”.

Komentar