Panorama konferensi tersebut (Foto: VOV) |
Para peserta telah berbahas dan menyetujui 145 calon untuk menjadi anggota MN penuh waktu Angkatan ke-16 tingkat Pusat. Ketika menyimpulkan konferensi tersebut, Ketua MN Tran Thanh Man menugasi Badan Harian Komisi urusan Perwakilan berkoordinasi dengan badan-badan terkait untuk terus meratifikasi dokumen, menyempurnakan naskah laporan Komite Tetap MN tentang daftar calon anggota MN yang bekerja penuh waktu Angkatan ke-16 tingkat Pusat, menjamin pelaksaanan sesuai dengan jadwal dan ketentuan hukum.