Sarasehan di Perancis tentang prestasi pembaruan Vietnam

Chia sẻ
(VOVworld) – Pada Jumat (29 Januari), di Paris, Perancis berlangsung sarasehan dengan tema “Dari pembukaan pintu sampai perekonomi baru muncul : Sebab yang menimbulkan prestasi Vietnam”. Yang hadir dalam sarasehan ini adalah para sarjana, diplomat, peneliti politik dan ekonom Perancis.

(VOVworld) – Pada Jumat (29 Januari), di Paris, Perancis berlangsung sarasehan dengan tema “Dari pembukaan pintu sampai perekonomi baru muncul : Sebab yang menimbulkan prestasi Vietnam”. Yang hadir dalam sarasehan ini adalah para sarjana, diplomat, peneliti politik dan ekonom Perancis.

Sarasehan di Perancis tentang prestasi pembaruan Vietnam - ảnh 1
Panorama sarasehan ini
(Foto : vietbao.vn)

Ketika berbicara di sini, Duta Besar Vietnam di Perancis, Nguyen Ngoc Son menunjukkan bahwa setelah kira-kira 30 tahun melaksanakan pembaruan, Vietnam mengatasi panggalan jalan panjang yang penuh dengan kesulitan dan tantangan untuk melaksanakan secara sukses kebijakan buka pintu dan integrasi internasional, menegaskan jalan pengembangan yang tepat, kreatif dan sesuai dengan situasi Vietnam.

Para sarjana Perancis berbagi pandangannya tentang prestasi penting yang dicapai Vietnam dan menegaskan bahwa kebijakan pembaruan Vietnam telah mencapai sukses dan Vietnam telah melampaui penggalan jalan panjang untuk mecapai semua sukses ini, Akan tetapi, mereka juga mengajukan butir yang perlu diperhatikan Vietnam untuk menghindari dari pendapatan rata-rata. Di samping pengembangan industri, Vietnam perlu memperkuat investasi pada pertanian untuk memperluas pasang pasar ekspor semua produk pertanian ke dunia, karena pertanian adalah keunggulan Vietnam. /.

Komentar