Kebudayaan merupakan landasan spiritual, merupakan kekuatan abadi dari bangsa Vietnam.

Chia sẻ
(VOVworld) - Kebudayaan merupakan  landasan  spiritual, merupakan kekuatan  abadi dari bangsa Vietnam. Demikian ditegaskan oleh Deputi Perdana Menteri (PM) Vietnam, Vu Duc Dam di depan upacara peringatan ultah ke-70 berdirinya instansi kebudayaan Vietnam dan Kongres ke-2 Kompetisi Patriotik Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam  tahun 2015.  

VOVworld) - Kebudayaan merupakan  landasan spiritual, merupakan kekuatan abadi dari bangsa Vietnam. Demikian ditegaskan oleh Deputi Perdana Menteri (PM) Vietnam, Vu Duc Dam di depan upacara peringatan ultah ke-70 berdirinya instansi kebudayaan Vietnam dan Kongres ke-2 Kompetisi Patriotik Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam tahun 2015.  Deputi PM Vu Duc Dam memberikan apresiasi terhadap prestasi-prestasi yang dicapai oleh instansi kebudayaan, olahraga dan pariwisata Vietnam pada waktu lalu, dan menegaskan: Kita mendapat kehormatan ketika bisa mewarisi satu kebudayaan yang cemerlang dengan pusaka-pusaka  yang tak ternilaikan harganya   baik bagi bangsa maupun bagi  seluruh umat manusia.


Kebudayaan merupakan landasan spiritual, merupakan kekuatan abadi dari bangsa Vietnam. - ảnh 1
Deputi PM Vietnam, Vu Duc Dam  berbicara di depan upacara peringatan tersebut
(Foto: Kantor Berita Vietnam)

Pada upacara ini, para peserta  bersama-sama membeberkan lagi penggalan jalan  masa 70 tahun dari instansi kebudayaan, olahraga dan pariwisata Vietnam, berjalan seperjalanan dan terkait dengan sejarah revolusi  dan bangsa.

Komentar